About this course

Course Teori Dasar Algoritma dan Pemrograman untuk Pemula - Seri 1 ini sangat cocok bagi kalian yang baru saja ingin mempelejari programming ataupun bagian teman-teman SMA/SMK yang baru saja akan memasuki bangku kuliah. Course ini membahas mengenai dasar dari programming. Materi yang ada pada course ini adalah teori bahasa programming yang basednya menggunakan bahasa C. Bahasa C dikenal sebagai procedural programming yang mudah dipelajari untuk level pemula sebelum lanjut ke level yang lebih tinggi yaitu Object oriented. Hal ini ditujukan agar setiap orang yang mengambil course ini mampu mengenai basic dari programming tersebut. Courses ini dilengkapi dengan jumlah 10 video.

Sebelum teman-teman mempelajari hands on lab, ada baiknya mempelajari teorinya terlebih dahulu. Pada teori ini diberikan penjelasan yang sederhana dan basic sehingga pada saat hands on lab akan lebih cepat dalam melakukan implementasi code yang instruktur arahkan.

Pengampu course ini akan diajak untuk belajar bagian utama dalam programming seperti cara penggunaan variabel, tipe data, operator aritmatika, if-selection, looping dengan menggunakan loop-for dan while. adapun setiap module dilengkapi dengan contoh-contoh sederhana yang relate dengan kehidupan kita semua.

Mohon bagi teman-teman yang mengambil course ini, harap ditonton secara beruurutan, karena course ini sudah dirancang secara terstruktur dan juga terurut. Sehingga alurnya akan sangat membantu teman-teman dalam mengerti setiap isitilah-istilah baru yang digunakan.

What you will learn

Student akan mendapatkan gambaran terkait course apa yang diambil

Student dapat mengetahui komponen dasar dalam programming seperti tipe data, variabel, input, output, operand and operator

Student dapat memahami konsep selection di dalam programming menggunakan if selection dan switch case juga penggunaan logical operator.

Student dapat memahami konsep looping di dalam programming menggunakan for-loop dan do-while loop

Student dapat mengetahui konsep pointer dan array di dalam programming

Meet your instructors

Course Information

Start Date

16 June 2021

End Date

-

Language

-

Category

Computer Science

Duration

-

Enrolled Students

4

Rating

0.0

Reviews

No review yet

Pendaftaran mandiri (Siswa)
Pendaftaran mandiri (Siswa)