About this course

Materi pembelajaran Microsoft Word Basic ini menjadi course yang cukup penting untuk dipelajari bagi siapapun yang belum mengenal dan memiliki ilmu basic pada Microsoft Word. Microsoft Word menjadi software yang sangat penting sejak dahulu karena digunakan untuk membuat dokumen terutama dalam dunia kerja, bisnis, akademik, dan lainnya. Microsoft Word di dunia sudah digunakan lebih dari 1.3 Milliar pengguna dan hingga sekarang menjadi salah safut software yang memegang peranan penting dalam semua sektor industri sebagai pembuatan dokumen. Dengan lengkapnya dan selalu update pada implikasi penggunaannya, Microsoft Word selalu memberikan kemudahan dan keakuratan dalam pembuatan dokumen dan tentunya untuk semua kalangan pekerjaan di dunia. Dalam materi pembelajaran ini terdapat 12 sesi yaitu Introduction to Word, Document format, new document, save document, fonts, tools, margin, page layout, table, insert graphic, header and footer, chart, ruler, background, shortcut, style, shape, template, and print. Materi Pembelajaran ini membantu bagi pengguna word untuk mempelajari hal-hal basic dan sederhana yang dapat digunakan di dunia kerja, professional, dan kebutuhan akademik lainnya. Adapun materinya tentu tidak dapat melengkapi semuanya, namun dengan pondasi ini bisa membantu untuk memulai mengerti Microsoft Word Basic. Tentunya diharapkan kedepannya akan diberikan pembaharuan dengan materi agar viewers bisa terus belajar dan berhasil dalam penggunaan hal-hal baru dalam software Microsoft Word ini. Materi pembelajaran ini dilengkapi dengan video simulasi yang langsung menampilkan praktiknya. Sehingga semoga bisa langsung untuk dicoba dan dipraktikkan.


What you will learn

Student mampu menggunakan dan mengerti Teknik dasar pada Microsoft Word

Meet your instructors

Course Information

Start Date

23 November 2022

End Date

-

Language

-

Category

Microsoft

Duration

2 hours

Enrolled Students

1

Rating

0.0

Reviews

No review yet

Pendaftaran mandiri (Siswa)
Pendaftaran mandiri (Siswa)